Filosofi Pendidikan Karakter Ki Hajar Dewantara: Olah Hati (Etika), Olah Pikir (Literasi), Olah Karsa (Estetika), dan Olah Raga (Kinestetik).
LITERASI? Kemampuan dalam Mengakses, Memahami, dan Menggunakan Informasi Secara Cerdas.
Penguatan Pendidikan Karakter berperan dalam pembentukan generasi muda yang tangguh, cerdas, dan berkarakter.
Pengumuman Kelulusan Siswa Kelas 6 SD Negeri Purwosari I